E-News

We provide news about Korean writers and works from all around the world.

Indonesian(Bahasa Indonesia) Article

RM BTS Hobi Baca Buku, Ini Sederet Bacaannya

About the Article

Article
https://www.detik.com/edu/edutainment/d-5722945/rm-bts-hobi-baca-buku-ini-sederet-bacaannya
Journal
detikcom
Issued Date
September 14, 2021
Page
-
Language
Indonesian(Bahasa Indonesia)
Country
INDONESIA
City
-
Book
I Want to Die but I Want to Eat Tteokpokki , I Want To Die but I Want To Eat Tteokpokki 2 , Human Acts , KIM JI-YEONG, LAHIR TAHUN 1982
Writer
Lee Migyeong , Baek Se Hee , Han Kang , Cho Nam-ju , Jeong Ho-seung
Translator
Hyacinta Louisa,Deborah Smith,Iingliana Tan

About the Author

  • Lee Migyeong
  • Birth : 1970 ~ Unknown
  • Occupation : -
  • First Name : -
  • Family Name : -
  • Korean Name : 이미경
  • ISNI : -
  • Works : 2
Descriptions - 1 Languages
  • Indonesian(Bahasa Indonesia)

Jakarta - Leader boy group BTS Kim Namjoon atau biasa dipanggil RM merayakan ulang tahunnya yang ke 27 atau 28 (usia Korea) pada Minggu (12/9/2021). Selain pandai bernyanyi rap, RM BTS diketahui juga memiliki hobi membaca buku lo detikers, pasti Army sudah pada tahu kan? Dari hobinya tersebut, RM mendapatkan inspirasi untuk menuliskan lirik-lirik lagu BTS yang fenomenal. Lagu-lagu yang terinspirasi dari buku yang dibaca RM yaitu Magic Shop, Spring Day, Black Swan, dan lain sebagainya. Bagi detikers yang hobi membaca buku seperti RM, berikut adalah daftar buku bacaan RM BTS yang dikutip dari laman Koreaboo: Daftar Buku Bacaan RM BTS 1. Non Fiksi - 11PM, One Bite Elephant karangan Hwang Kyung Shin - Days At The Small Store Buying Happiness With Coins karangan Lee Me Kyeoung - When Breath Becomes Air karangan Paul Kalanithi - I Want to Die But I Want to Eat Tteokpokki karangan Baek Se Hee - I'm Glad to Live Like Bonobono karangan Kim Sin Hoi

Translated Books275 See More

Event39 See More

E-News1567 See More